SKIN GAME adalah komunitas persona yang menjunjung tinggi realisasi diri. Dimulai pada tahun 2020, Skin Game menawarkan produk berbasis sains langsung. Hadir dengan produk-produk yang berkualitas dan memahami berbagai masalah Anda tentang kulit, Skin Game siap menjadi bagian dari rangkaian perawatan harian Anda untuk memperoleh kulit yang sehat dan cerah.
CARA PEMAKAIAN
Tuangkan 1-3 tetes toner ke kapas atau telapak tangan Anda, kemudian aplikasikan pada wajah yang sudah dibersihkan secara merata. Gunakan secara rutin untuk memperoleh hasil maksimal.
Reviews
There are no reviews yet.